Erina disiram dengan air dari 7 sumber yang berbeda dan telah ditaburi bunga 7 rupa. Prosesi ini merupakan salah satu adat yang dilaksanakan masyarakat Jawa sebelum melakukan akad nikah.Air siraman yang digunakan merupakan air yang diambil dari 7 sumber. Diantaranya Kraton Yogyakarta, Pura Pakualaman, Pura Mangkunegara, Masjid Raya Sheikh Zayed Surakarta, Air Zamzam dari Mekah.
Baca Juga : Curahan Hati CR7..
Setelah melakukan simbol dari pensucian diri sebelum memasuki jenjang pernikahan, akan dilanjuti dengan prosesi memotong rambung calon memopelai perempuan. Pomotongan ini sebagai simbol lepas lajang atau berakhiurnya masa lajang bagi mempelai wanita.
Akad nikah akan digelar 10 Desember dengan Menteri Pekerjaan Umum dan PUPR akan menjadi saksi Kaesang dan Menteri Sekertaris Negara Pratikno akan menjadi saksi Erina,
0 comments:
Post a Comment